Pemanfaatan Koleksi Naskah Kuno Oleh Mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam Uin Ar-Raniry Di Perpustakaan Museum Aceh

Nong Fatina Sari, 160503096 (2022) Pemanfaatan Koleksi Naskah Kuno Oleh Mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam Uin Ar-Raniry Di Perpustakaan Museum Aceh. Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Fakultas Adab dan Humaniora.

[thumbnail of Pemanfaatan Koleksi Naskah Kuno Oleh Mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam Uin Ar-Raniry Di Perpustakaan Museum Aceh]
Preview
Text (Pemanfaatan Koleksi Naskah Kuno Oleh Mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam Uin Ar-Raniry Di Perpustakaan Museum Aceh)
Nong Fatina Sari, 160503096, FAH, IP.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (10MB) | Preview

Abstract

Penelitian ini berjudul “Pemanfaatan Koleksi Naskah Kuno Oleh Mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam UIN Ar-Raniry Banda Aceh di Perpustakaan Museum Aceh”. Rumusan masalah pada penelitian ini adalah bagaimana pemanfaatan koleksi naskah kuno oleh mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam UIN Ar-Raniry di Museum Aceh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfaatan koleksi naskah kuno oleh mahasiswa Program Studi Sejarah Kebudayaan Islam UIN Ar-Raniry di Museum Aceh. Penelitian ini ialah penelitian kualitatif dengan metode deskriptif. Data yang dikumpulkan menggunakan tekhnik pengumpulan data observasi, wawancara, serta dokumentasi. Hasil dari penelitian ini adalah mahasiswa Sejarah Kebudayaan Islam memanfaatkan koleksi naskah kuno Museum Aceh dengan cara membaca naskah kemudian mencari informasi yang terkandung di dalamnya, sebagian besar mahasiswa juga memanfaatkan koleksi naskah kuno hanya sebagai pemenuhan mata kuliah.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: 000 Computer Science, Information and System
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > S1 Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Nong Fatina Sari
Date Deposited: 24 Mar 2022 03:53
Last Modified: 24 Mar 2022 03:53
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/20443

Actions (login required)

View Item
View Item