Nanda Saputri, 170603029 (2022) Analisis Efektivitas Pembiayaan Qardhul Hasan Pada Usaha Mikro Kecil Menengah (Studi Baitul Mal Aceh). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.
![[thumbnail of Pembiayaan Qardhul Hasan]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Nanda Saputri, 170603029, FEBI, PS, 082260919643.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (6MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat efektivitas pembiayaan qardhul hasan yang disalurkan oleh Baitul Mal Aceh (BMA) dalam meningkatkan Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM). Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan penelitian kualitatif. Data penelitian ini menggunakan data primer dalam bentuk wawancara. Hasil penelitian ini ditemukan bahwa secara umum penyaluran pembiayaan qardhul hasan pada UMKM di BMA sudah dapat dikatakan efektif karena Baitul Mal Aceh mampu mentransformasikan para mustahik menjadi muzakki. Selain itu, dalam menyalurkan pembiayaan qardhul hasan, BMA mengalami beberapa kendala yang berupa kendala dalam penyaluran pembiayaan qardhul hasan dan kendala yang dihadapi oleh BMA dalam meningkatkan usaha mustahik.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | 200 Religion (Agama) 200 Religion (Agama) > 297 Islam 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah |
Depositing User: | Nanda Saputri Nanda |
Date Deposited: | 03 Aug 2022 03:40 |
Last Modified: | 03 Aug 2022 03:40 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/22265 |