Estimasi Populasi Orangutan Sumatera (Pongo Abelii) Di Stasiun Penelitian Soraya Ekosistem Leuser Kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam

Mahyana, 140703025 (2022) Estimasi Populasi Orangutan Sumatera (Pongo Abelii) Di Stasiun Penelitian Soraya Ekosistem Leuser Kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam. Other thesis, UIN Ar-Raniry Fakultas Sains dan Teknologi.

[thumbnail of Estimasi Populasi Orangutan Sumatera  (Pongo Abelii) Di Stasiun Penelitian Soraya Ekosistem Leuser Kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam] Text (Estimasi Populasi Orangutan Sumatera (Pongo Abelii) Di Stasiun Penelitian Soraya Ekosistem Leuser Kecamatan Sultan Daulat Kota Subulussalam)
Mahyana, 140703025, FST, BI, 082285402103.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (15MB)

Abstract

Stasiun penelitian soraya mrupakan salah satu habitat bagi orangutan sumatera (Pongo abelii). Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kepadatan populasi orangutan sumatera di Stasiun Penelitian Soraya, Ekosistem Leuser, Kecamatan Sultan Daulat, Kota Subulussalam berdasarkan jumlah sarang. Penelitian telah dilaksanankan pada bulan Juli 2018 sampai November 2018. Metode yang sigunakan adalah metode line transek dan kombinasi jalur berbepetak (metode kuadran) dengan panjang jalur 1 km untuk survei sarang plot 20 x 20 m untuk pengamatan vegetasi. Jumlah transek pada penelitian ini adalah sebanyak 10 transek yang tersebar pada tipe habitat antara lain 6 transek hutan bekas perambahan (ex.encroachment forest), 3 pada hutan bekas tebangan (ex.logged forest), dan 1 pada hutan primer (primary forest). Jumlah sarang yang ditemukan selama penelitian adalah sebanyak 39 sarang yang dibangun pada 37 jenis pohon sarang dan terdiri dari 12 famili dan didominasi oleh famili Dipterocarpaceae. Kepadatan sarang orangutan sumatera di Stasiun Penelitian Soraya adalah 130,05 sarang/km2. Sedangkan nilai kepadatan populasi adalah 0,6 Individu/Km2. Nilai kepadatan sarang dan populasi orangutan pada hutan bekas perambahan adalah 144,56 sarang/km2 dan 0,624 Individu/km2. Kepadatan sarang pada hutan bekas tebangan yaitu 106,38 sarang/km2 dan 0,0459 individu/km2. Hutan primer memiliki nilai kepadatan sarang dan populasi tertinggi yaitu 277,77 sarang/km2 dan 1,119 individu/km2.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika)
500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika) > 570 Biology (Biologi, Ilmu Hayat)
Divisions: Fakultas Sains dan Teknologi > S1 Biologi
Depositing User: Mahyana Mahyana
Date Deposited: 18 Oct 2022 02:18
Last Modified: 18 Oct 2022 02:18
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/23736

Actions (login required)

View Item
View Item