Layanan Pegadaian Syariah Digital Service (PSDS) dalam Meningkatkan Minat Nasabah Pada Pegadaian Syariah Ulee Kareng

Alissya Jahwa Basaqi, 180603006 (2022) Layanan Pegadaian Syariah Digital Service (PSDS) dalam Meningkatkan Minat Nasabah Pada Pegadaian Syariah Ulee Kareng. Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Kualitas Layanan] Text (Kualitas Layanan)
Alissya Jahwa Basaqi, 180603006, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (8MB)

Abstract

Minat nasabah pada dasarnya dapat dipengaruhi oleh beberapa faktor baik secara internal maupun eksternal. Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kualitas layanan terhadap minat nasabah, seberapa besar pengaruh kemudahan penggunaan terhadap minat nasabah dan seberapa besar pengaruh keamanan terhadap minat nasabah dalam menggunakan aplikasi Pegadaian Syariah Digital Service (PSDS). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif asosiatif dengan menyebarkan kuesioner kepada 246 responden. Berdasarkan hasil penelitian ini menunjukkan bahwa variabel kualitas layanan, variabel kemudahan penggunaan, dan variabel keamanan secara parsial maupun simultan berpengaruh terhadap minat nasabah menggunakan aplikasi Pegadaian Syariah Digital Service (PSDS) pada Pegadaian Syariah Ulee Kareng. Hasil Uji F menyatakan bahwa variabel kualitas layanan, kemudahan penggunaan dan keamanan berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap minat nasabah dalam menggunakan aplikasi Pegadaian Syariah Digital Service (PSDS) pada Pegadaian Syariah Ulee Kareng. Dan pada nilai koefisien determinasi (R²) sebesar 9%.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama)
200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 340 Law/Ilmu Hukum
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Alissya Jahwa Basaqi Alissya
Date Deposited: 06 Jan 2023 02:05
Last Modified: 06 Jan 2023 02:05
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/25237

Actions (login required)

View Item
View Item