Huda Prayolanda, 170603216 (2023) Pengaruh Brand Image Dan Brand Trust Terhadap Loyalitas Nasabah PT. Bank Aceh Syariah KCP UIN Ar-Raniry Pada Masa Pandemi Covid-19. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
![[thumbnail of Pengaruh Brand Image dan Brand Trust Terhadap Loyalitas Nasabah PT. Bank Aceh Syariah KCP UIN Ar-Raniry Pada Masa Pandemi Covid-19]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Huda Prayolanda, 170603216, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (2MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari brand image dan brand trust dalam mempengaruhi loyalitas nasabah pada saat pandemi Covid-19. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data primer yaitu kuisioner serta menggunakan teknik accindental sampling. Sampel yang diguanakan adalah sebanyak 120 responden. Analisis data menggunakan regresi linear berganda, uji t, uji f, dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian menyatakan bahwa brand image dan brand trust berpengaruh secara parsial terhadap loyalitas nasabah. Sedangkan secara simultan brand image dan brand trust juga memiliki pengaruh terhadap loyalitas nasabah.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Brand Image, Brand Trust, Loyalitas |
Subjects: | 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah |
Depositing User: | Huda Prayolanda |
Date Deposited: | 05 Dec 2023 02:45 |
Last Modified: | 05 Dec 2023 02:45 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/34009 |