Pengaruh Kemudahan, Kemanfaatan dan Keamanan Terhadap Minat Penggunaan Aplikasi LinkAja Syariah (Studi Pada Masyarakat Kota Banda Aceh)

Zuan Willy, 180603236 (2023) Pengaruh Kemudahan, Kemanfaatan dan Keamanan Terhadap Minat Penggunaan Aplikasi LinkAja Syariah (Studi Pada Masyarakat Kota Banda Aceh). Masters thesis, UIN Ar-Raniry.

[thumbnail of Kemudahan, Kemanfaatan, Keamanan, Minat Penggunaan LinkAja Syariah] Text (Kemudahan, Kemanfaatan, Keamanan, Minat Penggunaan LinkAja Syariah)
Zuan Willy, 180603236, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (10MB)

Abstract

Pada masa sekarang ini sistem pembayaran sudah berubah ke arah yang lebih modern sesuai perkembangan zaman. Ada beragam tipe sistem pembayaran digital menggunakan smartphone, yang menawarkan kemudahan, kemanfaatan dan keamanan untuk pelanggan dalam bertransaksi, salah satunya adalah dompet digital LinkAja Syariah. Penulis Penelitian ini bertujuan untuk mengetahuipengaruh secara parsial dan simultan variabel kemudahan, kemanfaatan dan keamanan mempengaruhi minat masyarakat kota Banda Aceh untuk menggunakan LinkAja syariah. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif. Data yang digunakan adalah data primer yang didapatkan dengan membagikan kuesioner kepada masyarakat kota Banda Aceh yang yang berpopulasi 257.635 jiwa dan yang menjadi sampel adalah sebanyak 400 responden. Teknik analisis data dalam penelitian ini adalah analisis regresi berganda. Hasil dengan uji parsial dan simultan menunjukkan bahwa kemudahan, kemanfaatan dan keamanan berpengaruh positif dan signifikan terhadap minat penggunaan aplikasi LinkAja Syariah pada masyarakat kota Banda Aceh.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Zuan Willy Willy
Date Deposited: 26 Jan 2024 02:57
Last Modified: 26 Jan 2024 02:57
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/35090

Actions (login required)

View Item
View Item