Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV MIS Darul Ma’Arif Kabupaten Simeulue

Febbianti Ulfa, 170209129 (2024) Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Think Pair Share Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IV MIS Darul Ma’Arif Kabupaten Simeulue. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Febbianti Ulfa, 170209129 (2023).pdf] Text
Febbianti Ulfa, 170209129 (2023).pdf

Download (16MB)

Abstract

Berdasarkan hasil observasi di kelas IV MIS Darul Ma’arif Kabupaten Simeulue, diperoleh data berupa nilai Kriteria Ketuntasan Minimum (KKM) yaitu 70 untuk mata pelajaran Siswa di Kelas IV MIS Darul Ma’arif Kabupaten Simeulue, berjumlah 18 orang. Siswa yang tuntas KKM sebanyak 14 orang sedangkan siswa yang tidak tuntas KKM sebanyak 4 orang. Mempunyai hasil belajar terbilang masih rendah pada mata pelajaran Siswa. Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan penelitian Tindakan Kelas (Clasroom Action Reserch). Penelitian Tindakan Kelas adalah penelitian tindakan yang dilakukan di kelas dengan tujuan memperbaiki/ meningkatkan mutu praktik pembelajaran. Subjek penelitian adalah sumber data dalam penelitian, bisa berupa orang, tempat, maupun simbolDalam penelitian ini yang menjadi subjek adalah siswadi kelas IV MIS Darul Ma’arif Kabupaten Simeulue, yang berjumlah 18 orang dengan rincian sebanyak 8 orang putridan sebanyak 10 orang putra.Instrumen pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian adalah lembar observasi aktivitas guru, lembar observasi aktivitas peserta didik dan lembar tes soal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pada siklus I mendapatkan persentase sebesar 50% dengan kategori penilaian kurang dan pada siklua II mendapatkan hasil persentase sangat baik dengan nilai persentase sebesar 90,9 %. Aktivitas siswa pada siklus satu memperoleh persentase sebesar 50% dengan kategori penilaian kurang dan Pada siklus II memperoleh angka persentase sebesar 87,5 % dengan kategori penilaian sangat baik. Hasil belajar siklus I mendapatkan persentase sebesar 44,4 % termasuk kategori kurang dan pada siklus II 88,8 % kategori sangat baik.
Kata Kunci : Kooperatif, model Think Pair Share

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 500 Sciences (Ilmu Pengetahuan Alam dan Matematika) > 570 Biology (Biologi, Ilmu Hayat) > 575 Bagian Spesifik dan sistem Fisiologi Pada Tumbuhan
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah
Depositing User: Febbianti ulfa Febbi
Date Deposited: 21 Feb 2024 03:23
Last Modified: 21 Feb 2024 03:23
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/35561

Actions (login required)

View Item
View Item