Aktivitas Keagamaan Pasca Covid 19 Pada Lansia (Studi Deskriptif Pada Rumoh Seujahtera Genaseh Sayang Kec. Ulee Kareng Kota Banda Aceh)

Wirdhatul Rizka, 170402125 (2024) Aktivitas Keagamaan Pasca Covid 19 Pada Lansia (Studi Deskriptif Pada Rumoh Seujahtera Genaseh Sayang Kec. Ulee Kareng Kota Banda Aceh). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Aktivitas Keagamaan Pasca Covid 19 Pada Lansia (Studi Deskriptif Pada Rumoh Seujahtera Genaseh Sayang Kec. Ulee Kareng Kota Banda Aceh)] Text (Aktivitas Keagamaan Pasca Covid 19 Pada Lansia (Studi Deskriptif Pada Rumoh Seujahtera Genaseh Sayang Kec. Ulee Kareng Kota Banda Aceh))
Wirdhatul Rizka, 170402125, FDK, BKI.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (6MB)

Abstract

Covid-19 memberikan pengaruh besar pada aktivitas keagamaan para lansia di Panti Jompo Rumoh Seujahtera Geunaseh Sayang Ulee Kareng Banda Aceh, baik ketika covid-19 maupun pasca covid-19, secara fisik maupun psikis. Penelitian ini memiliki dua tujuan yaitu yang pertama mengetahui aktivitas keagamaan para lansia ketika covid-19 yang kedua mengetahui aktivitas keagamaan lansia pasca covid19 di Panti Jompo Rumoh Seujahtera Geunaseh Sayang Ulee Kareng Banda Aceh. Penelitian ini adalah penelitian lapangan fiel research. Metode yang digunakan adalah metode deskriptif analitif dengan pendekatan kualitatif. Subjek penelitian ini adalah satu orang petugas dan tiga orang lansia di panti jompo. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Tenik pengolahan dan analisis data yaitu reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Adapun hasil penelitian ini adalah aktivitas keagamaan lansia ketika covid 19 adalah mereka melakukan aktivitas sedikit berbeda dari biasanya, seperti shalat berjamaah dan pengajian. Mereka melaksanakan shalat berjamaah dengan shaf yang berjarak antar jamaah. Aktivitas keagamaan pasca covid 19 adalah para lansia melaksanakan shalat berjamaah seperti biasanya yaitu shaf lurus dan rapat

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: aktivitas keagamaan, lansia, covid 19
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > S1 Bimbingan dan Konseling Islam
Depositing User: Wirdhatul Rizka
Date Deposited: 11 Jun 2024 02:15
Last Modified: 11 Jun 2024 02:15
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37180

Actions (login required)

View Item
View Item