Penggunaan Media Kartu Stimulus dengan Metode Mimicry Memorization untuk Meningkatkan Kemampuan dalam Maharah Kalam bagi Santri di Madani Al Aziziyah Lampeuneurut

Mirza Firdaus, 201003069 (2024) Penggunaan Media Kartu Stimulus dengan Metode Mimicry Memorization untuk Meningkatkan Kemampuan dalam Maharah Kalam bagi Santri di Madani Al Aziziyah Lampeuneurut. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Mirza Firdaus, 201003069 (2024).pdf] Text
Mirza Firdaus, 201003069 (2024).pdf

Download (9MB)

Abstract

Berdasarkan pengamatan yang dialakukan oleh peneliti di Pesantren Madani Al Aziziyah Lampeuneurut, peneliti menemukan bahwa banyak santri di Pesantren ini kesulitan/tidak mampu mengungkapkan sesuatu yang ada dibenak mereka kedalam bahasa arab, juga kebanyakan dari mereka kesulitan dalam menghafal dan mengiplementasikan mufradat dalam percakapan mereka. Demikian juga dengan beberapa masalah lainnya seperti kurang tepatnya penggunaan metode atau media dalam pembelajaran.Adapun tujuan penelitian dari tesis ini adalah untuk mengetahui keefektifan penggunaan media Kartu Stimulus dengan metode Mimicry Memorization untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran muhadasah (maharah kalam), dan untuk mengetahui respon siswa dalam menggunakan media Kartu Stimulus dengan metode Mimicry Memorization untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran muhadasah. Adapun jenis penelitian yang digunakan dalam tesis ini adalah penelitian eksperimen, untuk mengumpulkan data peneliti menggunakan tes dan angket. Peneliti menemukan bahwa hasil p-value lebih kecil dari taraf signifikansi (0.05) (0.00<0.05), hal ini menunjukkan bahwa penggunaan media Kartu Stimulus dengan metode Mimicry Memorization efektif untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam pemebelajaran muhadasah. Adapun hasil respon siswa terhadap penggunaan Kartu Stimulus dengan metode Mimicry Memorization untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam pembelajaran muhadasah (maharah kalam) menunjukkan respon yang tinggi dengan hasil rata-rata yaitu: 3,65

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 400 Languages (Bahasa) > 490 Other Languages (Bahasa-bahasa Lain)
Divisions: Program Pascasarjana > S2 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Mirza Firdaus
Date Deposited: 12 Jun 2024 03:32
Last Modified: 12 Jun 2024 03:32
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37240

Actions (login required)

View Item
View Item