Pengaruh Digital Payment Terhadap Perilaku Konsumtif Dalam Pandangan Ekonomi Islam (Studi Pada Konsumen Swalayan Suzuya Kota Banda Aceh)

Fitria Amanda, 200603056 (2024) Pengaruh Digital Payment Terhadap Perilaku Konsumtif Dalam Pandangan Ekonomi Islam (Studi Pada Konsumen Swalayan Suzuya Kota Banda Aceh). Masters thesis, UIN Ar-raniry.

[thumbnail of Digital Payment, Perilaku Konsumtif, Pandangan Ekonomi Islam] Text (Digital Payment, Perilaku Konsumtif, Pandangan Ekonomi Islam)
Fitria Amanda, 200603056, FEBI, PS.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (8MB)

Abstract

Digital payment merupakan pembayaran dalam bentuk elektronik yang transaksinya bisa dilakukan dimana saja dan kapan saja, sehingga memudahkan penggunanya. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh digital payment terhadap perilaku konsumtif dalam pandangan ekonomi Islam (studi pada konsumen Swalayan Suzuya kota Banda Aceh). Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif melalui penyebaran kuesioner kepada 100 responden. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel digital payment berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap perilaku konsumtif pada konsumen Swalayan Suzuya kota Banda Aceh. Adapun pengaruh digital payment terhadap perilaku konsumtif dalam pandangan ekonomi Islam dapat diukur dengan menggunakan kemudahan dalam bertransaksi, ketergantungan atas utang, promosi dan diskon, pemborosan dan pembaziran, serta keseimbangan antara konsumsi dan investasi.

Item Type: Thesis (Masters)
Subjects: 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi)
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah
Depositing User: Fitria Amanda Fitria
Date Deposited: 02 Aug 2024 02:47
Last Modified: 02 Aug 2024 02:47
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37726

Actions (login required)

View Item
View Item