Analisis Cyberloafing Oleh Pustakawan Pada Upt Perpustakaan Uin Ar-Raniry Banda Aceh

Yanti Murni, 170503081 (2024) Analisis Cyberloafing Oleh Pustakawan Pada Upt Perpustakaan Uin Ar-Raniry Banda Aceh. Other thesis, UIN AR-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Analisis Cyberloafing Oleh Pustakawan Pada Upt Perpustakaan Uin Ar-Raniry Banda Aceh] Text (Analisis Cyberloafing Oleh Pustakawan Pada Upt Perpustakaan Uin Ar-Raniry Banda Aceh)
SKRIPSI.pdf

Download (16MB)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini berjudul “Analisis Cyberloafing oleh Pustakawan pada UPT Perpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh.” Tujuan penelitian untuk mengetahui bentuk-bentuk perilaku cyberloafing yang dilakukan oleh pustakawan pada UPT Perpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dan jenis penelitian bersifat deskriptif. Informan dalam penelitian terdiri dari 8 orang pustakwan. Teknik pengumpulan data terdiri dari wawancaran, obeservasi dan dokumentasi. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa bentuk perilaku cyberloafing dikalangan pustakawan UPT Perpustakaan UIN Ar-Raniry Banda Aceh menggunakan media online seperti menonton yutube, mendengarkan musik, memainkan Instagram, WhatsApp, Facebook, Twitter dan jenis sosial media lainnya saat jam kerja dengan maksud untuk menghibur pekerjaan yang sedang dikerjakan.

Kata Kunci: Analisis, Cyberloafing, Pustakawan UPT. Perpustakaan UIN Ar-Raniry.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 000 Computer Science, Information and System > 020 Ilmu Perpustakaan dan Informasi
Divisions: Fakultas Adab dan Humaniora > S1 Ilmu Perpustakaan
Depositing User: Yanti Murni Yanti
Date Deposited: 04 Sep 2024 03:45
Last Modified: 04 Sep 2024 03:45
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/38760

Actions (login required)

View Item
View Item