Chalis Anjani Sipayung, 200502052 (2024) Al-'Anāṣiru Al-Dākhiliyyah Fī Riwāyah Al-liṣṣu wa Al-Kilāb Li Najīb Maĥfūż wa Riwāyah Negeri Para Bedebah Li Tere Liye (Dirāsah Muqāranah Taĥliliyah). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
![[thumbnail of membahas tentang analisis unsur intrinsik antara dua novel (kajian sastra banding)]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Chalis Anjani Sipayung, 200502052, FAH, BSA.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (8MB)
Abstract
Skripsi ini berjudul : "Analisis Unsur Intrinsik dalam Novel Al-Lissu wa Al-Kilab karya Naguib Mahfuz dan Negeri Para Bedebah karya Tere Liye (Studi Analisis Perbandingan)". masalah yang dikaji dalam penelitian ini adalah untuk menemukan kesamaan unsur intrinsik antara kedua novel tersebut dengan menggunakan studi perbandingan. Metode yang digunakan dalam skripsi ini adalah metode deskriptif analitis, dan hasil dari penelitian ini adalah terdapat beberapa unsur intrinsik yang sama antara kedua novel tersebut dari segi tema, alur, penokohan dan gaya bahasa, dan terdapat beberapa unsur intrinsik yang sama antara kedua novel tersebut, yaitu : 1) bertema keserakahan, 2) alur cerita yang bergerak maju dan mundur, 3) karakteristik tokoh utama yang tidak pantang menyerah, 4) gaya bahasa yang berupa repetisi.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing 1 : Syarifuddin, M.Ag., Ph.D. Pembimbing 2 : Aiyub Berdan, Lc., M.A |
Subjects: | 800 Literature (Sastra) 800 Literature (Sastra) > 890 Other Literatures (Kesusastraan Lain-lain) 800 Literature (Sastra) > 890 Other Literatures (Kesusastraan Lain-lain) > 899.221 Indonesian Literatures (Kesusastraan Indonesia) |
Depositing User: | Chalis Anjani Sipayung |
Date Deposited: | 24 Sep 2024 01:59 |
Last Modified: | 24 Sep 2024 01:59 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/39240 |