Nur Sella Insani, 190609029 (2024) Analisis SWOT Pada Strategi Perkembangan Perbankan Syariah di Sumatera Utara. Masters thesis, UIN Ar-raniry.
![[thumbnail of Pengembangan, Fiqih Muamalah, Institusi Keuangan]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Nur Sella Insani, 190602029, FEBI, ES.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (7MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi alternatif perbankan syariah di Sumatera Utara, kondisi internal dan eksternal perbankan syariah. Metode penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan analisis SWOT. Hasil penelitian menunjukan bahwa strategi perkembangan perbankan syariah mampu meningkatkan pertumbuhan ekonomi di Sumatera Utara dan strategi yang diberikan adalah diversifikasi, artinya perbankan syariah di Sumatera Utara berada di level yang kuat namun menghadapi tantangan besar. kekuatan saat ini: legalitas perbankan syariah yang jelas. Kelemahan saat ini: permodalan dana yang relatif kecil dan terbatas. Peluang saat ini: Jumlah Penduduk Muslim di Sumatera Utara yang tinggi. Ancaman saat ini: lemahnya pemahaman masyarakat tentang manfaat dari produk perbankan Syariah.
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Nur Sella Insani Sella |
Date Deposited: | 16 Dec 2024 02:48 |
Last Modified: | 16 Dec 2024 02:48 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/40336 |