Al-Mahira, 200305006 (2024) Kepemimpinan Perempuan Dalam Organisasi Himpunan Mahasiswa Prodi di Fakultas Ushuluddin dan Filsafat UIN Ar- Raniry Banda Aceh. Masters thesis, UIN Ar-raniry.
![[thumbnail of Kepemimpinan, Perempuan]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Al-Mahira, 200305006, FUF, SA.pdf - Submitted Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (6MB)
Abstract
Studi ini mengkaji tentang rendahnya kepemimpinan perempuan dalam Organisasi Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP), dan strategi apa yang harus kita lakukan untuk meningkatkan kepemimpinan perempuan dalam organisasi Himpunan Mahasiswa Prodi (HMP). Tujuan penelitian ini yaitu untuk mengetahui faktor apa saja yang menyebabkan rendahnya kepemimpinan perempuan untuk mengetahui seberapa besar peluang perempuan menjadi pemimpin dan bagaimana strategi yang harus dilakukan untuk meningkatkan kepemimpinan perempuan. Adapun metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data wawancara dan dokumentasi. Hasil penelitian menemukan bahwa terdapat tiga faktor penyebab rendahnya kepemimpinan perempuan dalam organisasi mahasiswa yaitu, 1) pengaruh lingkungan; 2) pola pikir; 3) dan rasa percaya diri. Adapun strategi yang dapat kita lakukan untuk mendorong kepemimpinan perempuan yaitu dengan cara sosialisasi dan pelatihan. Selain itu, perempuan memiliki peluang untuk menjadi pemimpin dalam Organisasi Mahasiswa Fakultas Ushuluddin namun terkendala oleh faktor-faktor yang mempengaruhinya
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Sosiologi Agama |
Depositing User: | Al-Mahira Alma |
Date Deposited: | 15 Jan 2025 02:59 |
Last Modified: | 15 Jan 2025 02:59 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/41056 |