Kehidupan Buruh Tani Pasca Peremajaan (Replanting) Kelapa Sawit (Studi Di Desa Tebing Tinggi Pangkatan, Kecamatan Pangkatan, Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara)

Fadhil Armanda, 190404007 (2025) Kehidupan Buruh Tani Pasca Peremajaan (Replanting) Kelapa Sawit (Studi Di Desa Tebing Tinggi Pangkatan, Kecamatan Pangkatan, Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara). Other thesis, Uin ar-raniry.

[thumbnail of membahas tentang Kehidupan Buruh Tani Pasca Peremajaan (Replanting) Kelapa Sawit] Text (membahas tentang Kehidupan Buruh Tani Pasca Peremajaan (Replanting) Kelapa Sawit)
Fadhil skripsi fix.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial.

Download (6MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kehidupan buruh tani pasca program peremajaan (replanting) kelapa sawit di Desa Tebing Tinggi Pangkatan, Kecamatan Pangkatan, Kabupaten Labuhan Batu, Sumatera Utara. Penelitian ini menggunakan pendekatan metode penelitian kualitatif deskriptif. Infroman pada penelitian ini ditentukan dengan secara purposive sampling dengan menentukan 7 informan yang memiliki kriteria sebagai Aparatur Desa Tebing Tinggi Pangkatan, Pemilik Lahan dan Buruh Tani. Teknik pengumpulan data melalui observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian yang telah peneliti lakukan menunjukkan bahwa kehidupan buruh tani pasca peremajaan (replanting) mengalami krisis ekonomi sehingga sebagian mereka menggunakan tabungan dari pekerjaan mereka pra peremajaan untuk bertahan hidup dan sebagian lainnya menggunakan alternatif lain untuk memenuhi kebutuhan keluarga. Dalam kondisi dilema ekonomi ini sebagian buruh tani memanfaatkan lahan perkebunan kelapa sawit dengan sistem tumpang sari sehingga mereka dapat memulihkan perekonomian keluarga pasca peremajaan (replanting).
Kata Kunci: Kehidupan Buruh Tani, Peremajaan (Replanting, dan Tumpang Sari.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi)
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 303 Proses sosial
Divisions: Fakultas Dakwah dan Komunikasi > S1 Pengembangan Masyarakat Islam
Depositing User: Fadhil Armanda Fadhil
Date Deposited: 17 Jan 2025 07:54
Last Modified: 17 Jan 2025 07:54
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/41999

Actions (login required)

View Item
View Item