Nanda Puspa, 190603030 (2024) Pengaruh Pembiayaan Murabahah Terhadap Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di KSPPS Baitul Qiradh Kantor Pusat Baiturrahman Kota Banda Aceh. Masters thesis, UIN Ar-raniry.
![[thumbnail of Pembiayaan Murabahah, Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM)]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Nanda Puspa, 190603030, FEBI, PS, 083128467921.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (7MB)
Abstract
Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) memegang peranan penting dalam perekonomian Indonesia. UMKM tidak hanya menjadi penggerak utama pertumbuhan ekonomi, tetapi juga berkontribusi signifikan terhadap penciptaan lapangan kerja. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penyaluran pembiayaan murabahah terhadap Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di KSPPS Baitul Qiradh Kantor Pusat Baiturrahman Kota Banda Aceh. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan menggunakan sumber data primer dan sekunder. Jumlah sampel dalam penelitian ini 92 nasabah. Berdasarkan hasil uji hipotesis dapat disimpulkan nilai Fhitung>Ftabel (8,041>3,10), maka Ha diterima. Artinya pembiayaan murabahah berpengaruh secara simultan terhadap Pengembangan Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di KSPPS Baitul Qiradh Kantor Pusat Baiturrahman Kota Banda Aceh
Item Type: | Thesis (Masters) |
---|---|
Subjects: | 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X0 Islam 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Perbankan Syariah |
Depositing User: | Nanda Puspa Nanda |
Date Deposited: | 17 Jan 2025 07:47 |
Last Modified: | 17 Jan 2025 07:47 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/42088 |