Al Iqram, 180502021 (2025) Tamṡīlu At-Ta’āwuni fī Kalimāti Ugniyati “Kun Rahmatan” Adā’a Māher Zain (Dirāsatu Simyā'iyyatu). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
![[thumbnail of Tamṡīlu At-Ta’āwuni fī Kalimāti Ugniyati “Kun Rahmatan” Adā’a Māher Zain (Dirāsatu Simyā'iyyatu)]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Al Iqram-180502021.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (4MB)
Abstract
Skripsi ini berjudul Tamṡīlu At-Ta’āwuni fī Kalimāti Ugniyati “Kun Rahmatan”
Adā’a Māher Zain (Dirāsatu Simyā'iyyatu). Permasalahan yang dibahas dalam
penelitian ini adalah apa makna yang terkandung dalam lagu Kun Rahmatan yang
dipopulerkan oleh Maher Zain secara pemaknaan denotasi, konotasi dan mitos
dengan menggunakan pendekatan semiotika Roland Barthes. Metode yang
digunakan dalam penelitian ini yaitu metode deskriptif kualitatif dengan landasan
dokumen utama yaitu lagu Kun rahmatan. Sedangkan hasil yang diperoleh bahwa
penelitian ini menunjukkan adanya diksi-diksi semiotik yang terkandung dalam
lirik lagu dan dapat diungkapkan dalam makna denotasi yaitu penyanyi
menyebutkan “Kun Balsaman Yamhul Aneen” yang artinya jadilah obat yang
menghilangkan sakitnya dalam makna sebenarnya, dalam makna konotasi obat
disini bisa merujuk kepada sesuatu yang lebih luas, seperti keyakinan akan
kesembuhan, kebutuhan akan kesehatan, atau rasa aman, sedangkan makna mitos
obat dapat berfungsi sebagai simbol dalam mitos budaya modern tentang kesehatan
dan pengendalian tubuh, ini berkaitan dengan ideologi kesehatan masyarakat,
dimana pengobatan dianggap sebagai solusi cepat dan efektif untuk semua masalah
fisik.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 400 Languages (Bahasa) > 490 Other Languages (Bahasa-bahasa Lain) |
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > S1 Bahasa dan Sastra Arab |
Depositing User: | Al Iqram |
Date Deposited: | 18 Jan 2025 07:32 |
Last Modified: | 18 Jan 2025 07:32 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/42685 |