Rahmatul Akhzari, 200303022 (2024) Toleransi Beragama Menurut Tafsir Ibnu Katsir. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
![[thumbnail of Membahas tentang toleransi agama]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Rahmatul Akhzari, 200303022, FUF, IAT.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (6MB)
![[thumbnail of Membahas tentang toleransi agama]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Rahmatul Akhzari, 200303022, FUF, IAT cover-bab 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (5MB)
Abstract
Penelitian ini secara khusus menganalisis konsep toleransi beragama dalam tafsir Ibnu Katsir, dengan QS. al-Baqarah: 256 sebagai fokus utama, bertujuan untuk memahami pandangan ulama klasik tentang toleransi beragama serta relevansinya dalam konteks pluralisme kontemporer. Pendekatan deskriptif-analitik dan tematik dengan metode maudhu'i digunakan dalam penelitian ini. Analisis data menggunakan pendekatan historis dalam kritik teks, yang diperkuat dengan teori "double movement" Fazlur Rahman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Ibnu Katsir memiliki pandangan kompleks tentang toleransi beragama. Ia menekankan sikap baik dan menghormati pilihan keyakinan, namun juga berpendapat bahwa kewajiban toleransi terbatas dalam konteks tertentu karena ayat al-Baqarah: 256 dinasakh oleh ayat-ayat perang. Pandangan ini didasarkan pada konteks historis, tafsir naskh, dan upaya mengatasi kontradiksi dalam teks agama. Meskipun menuai pro dan kontra, konsep toleransi Ibnu Katsir tetap relevan dalam mengembangkan pemikiran Islam yang lebih moderat dan inklusif di era kontemporer, terutama dalam pendekatan kontekstual terhadap ayat, penegasan kebebasan beragama, penolakan interpretasi sempit ayat perang, tafsir inklusif ayat toleransi, pendekatan kritis terhadap naskh, dan implementasi hukum Islam yang fleksibel
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 200 Religion (Agama) > 297 Islam > 2X1 Al-Qur'an dan ilmu yang berkaitan > 2X1.3 Tafsir Al-Qur'an |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Ilmu Al-Quran dan Tafsir |
Depositing User: | Rahmatul Akhzari |
Date Deposited: | 30 Jan 2025 05:39 |
Last Modified: | 30 Jan 2025 05:40 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/43148 |