Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh

Dhaifan Farhan, 180305015 (2025) Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Other thesis, UIN Ar-Raniry Fakultas Ushuluddin dan Filsafat.

[thumbnail of Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh] Text (Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh)
Dhaifan Farhan, 180305015, FUF, SA.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (5MB)
[thumbnail of Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh] Text (Peran Pusat Studi Gender Dan Anak (PSGA) Dalam Mengkampenyakan Anti Kekerasan Seksual Di Lingkungan Kampus UIN Ar-Raniry Banda Aceh)
COVER - BAB 1.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB)

Abstract

Pada pertengahan 2019, pertemuan nasional yang diadakan oleh Kementerian Agama RI bekerja sama dengan Komnas Perempuan, melibatkan delapan PTKIN, termasuk UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Pertemuan ini mengungkapkan bahwa lingkungan akademik rentan terhadap pelecehan seksual akibat adanya niat atau peluang. Tujuan penelitian ini mengkaji latar belakang ide kampanye anti kekerasan seksual, metode pelaksanaannya, serta kendala yang dihadapi. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif, data diperoleh melalui observasi, wawancara, dan analisis sumber valid. Hasil penelitian menunjukkan PSGA UIN Ar-Raniry memiliki peran signifikan dalam kampanye ini melalui berbagai kegiatan, seperti orientasi mahasiswa baru, seminar, pembentukan Duta Gender, dan pembentukan Unit Layanan Terpadu. Meski demikian, PSGA menghadapi kendala internal berupa keterbatasan sumber daya manusia dan pendanaan, serta kendala eksternal berupa resistensi dari kelompok tertentu dengan pandangan yang berbeda. Untuk mengatasinya, PSGA meningkatkan kapasitas SDM, memperkuat regulasi melalui kebijakan rektor, dan menjalin kolaborasi strategis dengan LSM.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 360 Social Problems and Services (Permasalahan dan Kesejahteraan Sosial) > 362 Masalah dan pelayanan kesejahteraan sosial
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Filsafat > S1 Sosiologi Agama
Depositing User: Dhaifan Farhan
Date Deposited: 14 Apr 2025 03:14
Last Modified: 14 Apr 2025 03:14
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/43967

Actions (login required)

View Item
View Item