Rahmi, 140602222 (2018) Analisis Economic Value Added (EVA) pada Perusahaan Sektor Industri yang terdaftar di Jakarta Islamic Index (JII). Skripsi thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
Rahmi.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (3MB) | Preview
Form B dan Form D.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.
Download (2MB) | Preview
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui keuntungan perusahaan, kinerja keuangan dan perubahan tingkat kinerja perusahaan sektor industri selama bergabung di Jakarta Islamic Index (JII) tahun 2014, 2015 dan 2016. Data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu data sekunder yang berasal dari laporan-laporan keuangan setiap perusahaan sektor industri yang tergabung dalam Jakarta Islamic Index tahun 2014 sampai 2016, khususnya laba/rugi dan posisi keuangan yang menjadi dasar perhitungan EVA (Economic Value Added).Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa perusahaan sektor industri yang bergabung di Jakarta Islamic Index (JII) memiliki laba yang meningkat setiap tahunnya, tetapi nilai EVA yang dimiliki oleh perusahaan sektor industri kurang baik. Hal ini dapat dilihat dari 7 perusahaan yang menjadi objek penelitian dari 3 periode yaitu tahun 2014, 2015 dan 2016, hanya 2 perusahaan yang memiliki nilai EVA yang meningkat walaupun pada tahun 2015 mengalami penurunan, tetapi pada tahun 2016 kembali meningkat. Perusahaan tersebut adalah PT Astra International Tbk dan PT Indocement Tunggal Prakarsa Tbk.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: 1.Dr. Muhammad Zulhilmi, MA 2.Winny Dian Safitri, S.Si., M.Si |
Uncontrolled Keywords: | JII, Industri, Kinerja keuangan dan EVA (Economic Value Added) |
Subjects: | 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 330 Economics (Ilmu Ekonomi) |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam > S1 Ekonomi Syariah |
Depositing User: | Rahmi |
Date Deposited: | 04 Oct 2018 05:30 |
Last Modified: | 04 Oct 2018 05:30 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/5240 |