Penerapan Tipe Make A Match dengan Media Video Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Menghafal Kosakata, (Penelitian Eksperimen di MIS Al-Istiqamah Aceh Besar)

Zaira Munanda, 170202054 (2024) Penerapan Tipe Make A Match dengan Media Video Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Menghafal Kosakata, (Penelitian Eksperimen di MIS Al-Istiqamah Aceh Besar). Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Penerapan Tipe Make a Match dengan Media Video Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Menghafal  Kosakata] Text (Penerapan Tipe Make a Match dengan Media Video Untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Dalam Menghafal Kosakata)
رسلة Zaira Munanda.pdf
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (3MB)

Abstract

Berdasarkan pengamatan peneliti di MIS Al-Istiqamah Aceh Besar, peneliti menemukan sebagian siswa sulit dalam mengingat kosakata dan tidak memahami kosa kata kecuali sedikit, kemudian apa yang telah mereka pelajari belum mereka ketahui, dan guru disekolah belum menerapkan metode yang tepat dalam mengajar kosa kata. Untuk itu peneliti ingin mengatasi permasalahan ini dengan menerapkan tipe make a match dengan media video dalam menghafal kosa kata. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui efektivitas penerapan tipe make a match dengan media video untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam menghafal kosa kata. Penelitian ini menggunakan penelitian eksperimen dengan desain awal (One Group Pretest-Posttest Design) Pendekatan Kuantitatif. Dalam pengumpulan data, peneliti melakukan pre-test dan post-test. Populasi dalam penelitian ini seluruh siswa berjumlah 93 siswa. Dan sampelnya siswa/i kelas empat berjumlah 16. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa penerapan tipe make a match dengan media video efektif, terbukti dari hasil tes (wilcoxon sing rank test) yang hasil signifikansi (Asymp. Sig.2-tailed) adalah 0,000 > 0,05 yang menunjukkan bahwa (Ha) diterima dan (Ho) ditolak.

Item Type: Thesis (Other)
Uncontrolled Keywords: Tipe Make A Match, Media Video, Kosa Kata
Subjects: 300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi)
300 Sociology and Anthropology (Sosiologi dan Antropologi) > 370 Education (Pendidikan)
400 Languages (Bahasa)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Zaira Munanda
Date Deposited: 31 Jul 2024 03:23
Last Modified: 31 Jul 2024 03:23
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/37673

Actions (login required)

View Item
View Item