Annisul Afdhilla, 200502004 (2024) Taṣnĭfu Al-‘ātifah Al - Syakhṣiyati Ra'ĭsiyati fī Riwāyah "Al-Ajnihatul Mutakasirah" Jibrān Khalil Jibrān Dirāsah Sikūlūjiyah Adabiyah”. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.
![[thumbnail of Klasiifikasi Emosi Menurut David Krech]](https://repository.ar-raniry.ac.id/style/images/fileicons/text.png)
Annisul Afdhilla, 200502004 (2024).pdf - Published Version
Download (3MB)
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui berbagai macam emosi yang terdapat pada tokoh utama pada novel. Adapun metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode penelitian Deskriptif Analisis dengan kajian Psikologi Sastra berdasarkan pandangan David Krech. Dan hasil yang diperoleh peneliti adalah : Pertama, “Emosi Dasar” yang mencakup di penelitian tersebut yakni : rasa senang, sedih, marah, dan takut. Kedua, “Emosi yang Berhubungan dengan Penilaian Diri Sendiri” meliputi rasa sukses dan gagal, bangga dan malu, rasa bersalah dan menyesal. Ketiga “Emosi yang Berhubungan dengan Orang Lain” yakni rasa cinta dan benci. Keempat, “Emosi yang berhubungan dengan Stimulus Sensor” yaitu : rasa sakit, jijik dan nikmat. Teori ini sangat sesuai untuk membedakan klasifikasi emosional tokoh utama dalam novel "Al-Ajnihatul Mutakasirah”. Ini menunjukkan bahwa klasifikasi telah dirinci oleh David Krech sebagaimana dibuktikan dengan kutipan baru, penelitian ini memaparkan pemikiran emosional menurut David Krech.
Item Type: | Thesis (Other) |
---|---|
Subjects: | 800 Literature (Sastra) 800 Literature (Sastra) > 808 Retorika dan Kumpulan teks Sastra lebih dari satu sastra > 808.3 Retorika Fiksi |
Divisions: | Fakultas Adab dan Humaniora > S1 Bahasa dan Sastra Arab |
Depositing User: | Annisul Afdhilla Annisul |
Date Deposited: | 20 Dec 2024 07:08 |
Last Modified: | 23 Dec 2024 03:38 |
URI: | https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/40459 |