Pembelajaran Warna Dengan Media Power Point untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Terhadap Mufradat

Ahsani Taqwim, 180202178 (2025) Pembelajaran Warna Dengan Media Power Point untuk Meningkatkan Kemampuan Siswa Terhadap Mufradat. Other thesis, UIN Ar-Raniry Banda Aceh.

[thumbnail of Membahas tentang media pembelajaran] Text (Membahas tentang media pembelajaran)
Prolog Ahsani Taqwim, 180202178, FTK, PBA, 082275912484.pdf - Published Version
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (533kB)
[thumbnail of Membahas tentang media pembelajaran] Text (Membahas tentang media pembelajaran)
Ahsani Taqwim, 180202178, FTK, PBA, 082275912484.pdf - Published Version
Restricted to Repository staff only
Available under License Creative Commons Attribution.

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi keefektifan media Power Point dalam meningkatkan kemampuan kosakata siswa di MIN 29 Aceh Besar. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan rancangan one group pretest posttest design. Populasi penelitian ini adalah seluruh siswa MIN 29 Aceh Besar yang berjumlah 462 siswa. Peneliti mengambil siswa kelas tiga sebagai sampel penelitian dan jumlahnya sebanyak 27 siswa. Hasil yang diperoleh adalah penggunaan Power Point efektif dalam meningkatkan kemampuan kosakata siswa dengan nilai signifikansi sig.(2-tailed) 0,00.

Item Type: Thesis (Other)
Subjects: 400 Languages (Bahasa)
400 Languages (Bahasa) > 490 Other Languages (Bahasa-bahasa Lain)
Divisions: Fakultas Tarbiyah dan Keguruan > S1 Pendidikan Bahasa Arab
Depositing User: Akhsani Taqwim
Date Deposited: 16 Apr 2025 08:44
Last Modified: 16 Apr 2025 08:44
URI: https://repository.ar-raniry.ac.id/id/eprint/44056

Actions (login required)

View Item
View Item